Minggu, 19 Februari 2012

RAPAT PLENO OSIS SMKN 2 KLATEN

RAPAT PLENO OSIS SMKN 2 KLATEN

            RAPAT PLENO OSIS SMKN 2 KLATEN dilaksanakan pada hari minggu, tanggal 19 Februari 2012 di ruang pertemuan SMKN 2 KLATEN.

                RAPAT PLENO bertujuan untuk menyusun program kerja pengurus osis masa jabatan awal sebelum melaksanakan tugas sebagai pengurus OSIS.

                RAPAT PLENO di hadiri oleh kakak kelas pengurus osis lama, KKN PPL UNY, staf-staf karyawan, bapak/ibu guru, Pembina organisasi, wakil kepala sekolah, dan kepala sekolah beserta seluruh pengurus OSIS baru.

                RAPAT PLENO adalah awal landasan untuk berpijak demi berlangsungnya kegiatan kegiatan selama 1 tahun masa jabatan. Hal ini juga yang akan memberitahukan kepada seluruh warga sekolah akan program-program kerja (progja) pengurus OSIS.


                Adapun kegiatan yang dilakukan pada saat rapat pleno yaitu :
·         Penyampaian program kerja oleh pengurus
·         Diskusi bersama terhadap program kerja yang telah disampaikan
·    Kesepakatan akhir antara pihak sekolah dengan pengurus Osis akan program kerja yang akan   dilaksanakan selama masa jabatan
·         Pengesahan program kerja oleh Pembina, wakil kepala sekolah, Kepala Sekolah.

Hasil yang diperoleh dari RAPAT PLENO akan langsung di bukukan menjadi arsip dan akan langsung di laksanakan sesuai dengan jadwal yang sudah di tentukan.

Dokumentasi Rapat pleno

                                               













Tidak ada komentar:

Posting Komentar